Asep Suhendar jauh-jauh pergi ke kota untuk belajar, mencari informasi dan menjaring ilmu sebanyak-banyaknya demi bisa mengabdi kepada kampung halamannya di kampung Sindangsari dan Neglasari, Jawa ...
Di sebuah sudut daerah tenggara Pulau Sulawesi, tepatnya di selatan Pulau Buton, Kota Bau-Bau terdapat Kampung Korea. Kampung Korea yang unik ini ditinggali oleh etnis bernama Suku Cia-Cia. Di sana, ...
Panglima Besar Jenderal Sudirman dikenal sebagai salah satu pahlawan Indonesia, jasa-jasanya sangat dikenang dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. Berikut beberapa fakta seputar Jenderal ...
Deep learning dicanangkan akan jadi pendekatan pendidikan di Indonesia dengan prinsip mindful, meaningful, dan joyful.
Di Indonesia, penggunaan daun sebagai pembungkus makanan merupakan tradisi yang telah lama ada dan masih terus digunakan hingga saat ini. Daun yang paling sering digunakan adalah daun pisang, yang ...
Indonesia sebenarnya memiliki banyak keraton atau istana kerajaan peninggalan masa lalu yang kini masih berdiri hingga sekarang, salah satunya ada di Kabupaten Sumenep, Madura. Keraton Sumenep kini ...
Tahukah Kawan GNFI jika KAI bukan satunya-satunya perusahaan yang dapat mengoperasikan kereta api di Indonesia. Pemerintah sendiri sudah membuka izin operator sebanyak-banyaknya, baik dari swasta ...
Kawan GNFI, pernahkah mendengar tentang Buah Parijoto? Buah ini mungkin belum terlalu dikenal secara luas, namun di daerah sekitar Gunung Muria, Jawa Tengah, buah ini cukup populer dan sering dijumpai ...
CERITA KOTA | Bagaimana jadinya jika makhluk legenda turun-temurun digambarkan sebagai tokoh hero? Masyarakat Kalimantan Barat pasti akrab dengan cerita tentang puaka atau puake. Ialah Muhammad Rafli ...
Apakah Anda pernah mendengar istilah Catur Wedha? Istilah Catur Wedha dalam Bahasa Indonesia artinya adalah empat nasihat. Nasihat ini biasanya disampaikan oleh mertua (pria) yang ditujukan kepada ...
Indonesia secara resmi mengumumkan kemerdekaannya pada 17 Agustus 1945. Namun, agar kemerdekaannya diakui oleh dunia internasional, Indonesia harus menjalani perjalanan yang panjang. Belanda yang ...
Wentira mungkin masih asing bagi telinga sebagian masyarakat Indonesia. Tetapi bagi masyarakat Sulawesi Tengah (Sulteng), nama tempat ini menyimpan banyak misteri yang belum terpecahkan Nama Wentira ...